Home » , » 3 cara mempercepat koneksi internet

3 cara mempercepat koneksi internet

Written By Unknown on Thursday, November 8, 2012 | Thursday, November 08, 2012

    selamat pagi masbro dan mbakbro semuanya apa kabar ni.....????
jadi pagi ini saya rencananya mau mosting tentang, 3 cara mempercpat koneksi internet.
langsung aja yakkk ke TKP....

1. Mengubah Setting Bandwidth pada windows 

      mungkin belom banyak yang tahu jika bandwidth itu untuk koneksi internet dalam sistem operasi windows ini di batasi sebanyak 20%  dari total bandwidth . Nah, untuk menghilangkan pembatasan bandwidth yang dimiliki oleh windows ini. Anda bisa melakukan beberapa tips di bawah ini...!

* Klik tombol "Start" pada windows
*Klik "Run" dan ketikkan gpedit.msc pada kolom kosong, Klik "OK"
*pilih "Administratif  Templates",lalu klik "Network".
*setelah terbuka klik "Qos Packet scheduler".
*Ubah Setting pada "Limit Reservabel Bandwidth" menjadi Enable
*Ubah Bandwidth Limitnya ,dari 20 menjadi 0, lalu klik Aplay > OK
*Keluar, lalu klik Restart komputer

2. Setting DNS dan OpenDNS

      Cara lain yang bisa di lakukan untuk mempercepat koneksi internet adalah dengan melakukan setting Domain Name Sistem (DNS)  yang Anda pakai menggunakan OpenDNS. Cara ini dilakukan untuk mengganti IP addrees yang tengah anda pakai dengan IP adrees baru yang dimiliki OpenDNS. Cara untuk melakukan setting DNS adalah sebagai berikut....!

*Buka "Control Panel".
*Pilih "Network Connection".
*Klik kanan "Local Area Connection " pilih Properties atau " Wireless Network Connection " jika anda menggunakan Wireless untuk koneksi
*Pilih "Internet Protocol (TCP/IP)" kemudian klik properties.
*Klik "Use Following DNS Server".
*Isi Preferred DNS Server dengan angka: 208.67.222.222
*Isi Alternet DNS Server dengan angka: 208.67.220.220
*Kemudian Klik "OK"

3. menggunakan software atau Aplikasi  Tambahan

*Onspeed 6.0.9: adalah software yang mampu meningkatkan kecepatan internet hingga 10x lipat Tag lineproduck ini adalah Dial-up - 10x Faster, Broadban - 5x Faster, mobile connection - 8x faster.

*Flash Speed 200% : adalah sebuah software yang diklaim dapat mempercepat  koneksi masbro dan mbakbro hingga mencapai 200% lebih cepat 

*sebenarnya masih banyak lagi sih software untuk mempercepat koneksi internet tapi disini saya cukup nulis dua aja soalnya yang lain pada ribet......
Nah.!!! udah pada tau kan gimana caranya mempercepat koneksi internet....
nah, kalau udah tau jangan lupa kasih komentar ya.....!!!

karena etika yang baik untuk pengunjung adalah: pengunjung yang baik adalah meninggalkan komentar...

jika para masbro atau mbakbro mau Copas( Copy-Paste) silahkan saja tapi jangan lupa letakkan sumbernya.....!!!!1

sekian dulu tutorial dari saya semoga dapat membantu masbro dan mbakbro semua....

Share this article :

0 comments :

Post a Comment

Translate

Mau Tukar Link? Copy/paste code HTML berikut ke blog anda
Tips & Tutorial

Panji Blog's Headline Animator

View My Stats

Like Box

chat room

panji dewanata. Powered by Blogger.

Followers


 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Panji Blog's - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger
-->